Halo sahabat blogger kembali lagi saya akan membagikan tutorial cara membuat daftar isi sederhana di blog, salah satu fungsi dari pembuatan daftar isi yakni agar blog tertata rapi seperti halnya sebuah buku belum lengkap jika tidak tersedia daftar isinya.

Pembuatan daftar isi ini akan di urut perlabel/kategori yang ada di blog kamu, Baiklah kita langsung saja ke pembahasan tutorial ini.

Cara membuat daftar sis perlabel di blog
(Contoh Daftar Isi Perlabel)

Cara Membuat Daftar Isi Perlabel Di Blog

1. Masuk ke blog kamu.
2. Buat Laman laman baru.
3. Buat judul Daftar isi, Sitemap atau Index tergantung mana yang kamu suka, Masuk ke tab HTML.
(Ingat HTML Bukan di Compose) Masukkan script di bawah ini.

<div style="border: 1px solid #000000; height: 450px; overflow: auto; padding: 5px; width: auto;">
<script src="https://sites.google.com/site/chaerulakbr/chaerul-script/daftar-isi-blog.js"></script><script src="https://chaerulakbar.blogspot.com/feeds/posts/default?max-results=999&amp;alt=json-in-script&amp;callback=loadtoc"></script>
</div>

4. Ganti tulisan warna merah dengan URL blog kamu.
5. Save/Publikasikan dan lihat hasilnya.

Terimakasih sudah membaca tutorial Cara Membuat Daftar Isi Perlabel Di Blog semoga bermanfaat.

0 Komentar untuk "Cara Membuat Daftar Isi Perlabel Di Blog"

Note: only a member of this blog may post a comment.